Al-Quran

Auto Hide pada Navbar Blogger

Menghilangkan navbar blogger (Navigation Bar) merupakan salah satu pelanggaran TOS Blogger, solusi lainya kita bisa menggunakan Auto hide navbar Blogger. Cara kerja Auto hide, ketika pengunjung mengarahkan mouse ke bagian atas maka navbar asli akan muncul begitu juga sebaliknya jika pengunjung penggeser mouse ke bawah (tidak dalam area navbar) maka secara otomatis navbar tersebut akan di hilangkan.
Cara memasangnya: Pada halaman Edit HTML, cari kode body {  kemudian letakan kode dibawah ini diatas kode body {

#navbar-iframe{opacity:0.0;filter:alpha(Opacity=0)}
#navbar-iframe:hover{opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100, FinishedOpacity=100)}

Selamat mencoba.

0 komentar:

Posting Komentar

Entri Populer

Okezone.com

Entertainment blogs